Doa Sebelum Belajar
Assalamu'alaikum Wr.Wb, Terlebih dahulu kami mengucapkan salam kepada kawan-kawan semua yang sudah meluangkan waktunya untuk berkunjung ke blog ini, Entah itu kawan-kawan yang sedang mencari artikel tentang Doa-Doa ataupun yang lainnya, Dalam kesempatan kali ini kami selaku pengurus dari blog ini ingin membagikan artikel tentang Doa sebelum Dan sesudah belajar, Yang mungkin ini dapat sedikit membantu kawan-kawan semua.
Belajar atau dalam artian menuntut ilmu itu adalah salah satu hal yang diperintahkan oleh allah SWT, dimulai dari Anak-anak, Orang dewasa, Dan orang yang sudah lanjut usia, Semuanya diperintahkan untuk menimba ilmu, Dalam suatu kata atau pribahasa ada yang mengatakan bahwa TUNTUTLAH ILMU SAMPAI KE NEGERI CHINA, Kata-kata ini sungguh sangat luarbiasa, Dan tentunya dapat dijadikan sebagai Motivasi, Ok sudah dulu berbincang-bincangnya, Mari kita simak Doanya dibawah ini...
Doa Sebelum Belajar
Doa Sebelum Belajar Arab Dan Latinnya |
"Bismillaahirrohmaanirrohiim"
"Robbizidnii ilmaawwarzuqniifahman"
Artinya :Itulah Doa Sebelum Belajar, Untuk Doa Sesudah Belajar Berikut Doanya Dibawah ini...
"Ya Allah, Tambahkan kepadaku ilmu dan berilah aku pengertian yang baik"
Doa Sesudah Belajar
Doa Sesudah Belajar Aran Dan Latinnya |
"Bismillaahirrohmaanirrohiim"
"Alloohumma innii astaudi'uka maa allamtaniihi fardudhu ilay-ya ingdahaa jatii ilaihi walaa tangsaniihi yaa robbal'aalamiin"
Artinya :Ya allah, sesungguhnya aku menitipkan kepada engkau ilmu-ilmu yang telah engkau ajarkan kepadaku, Dan kembalikanlah kepadaku sewaktu aku butuhkan kembali, Dan janganlah engkau lupakan aku kepada ilmu tersebut ya allah seru sekalian alam".
Nah itulah Doa Sebelum Dan Sesudah Belajar yang dapat kami bagikan, Untuk artikel atau tema beriktnya insya allah kami akan menuliskan artikel tentang Doa Memohon Diberi Kecerdasan, Sampai disini dulu ya, Wasalammualaikum Wr. Wb...